Bupati Fadhil Arief, Hadiri Musrembang RKPD Kabupaten Batang Hari Bupati Batanghari M Fadhil Arief Pimpin Apel Peringatan Hari Otonomi Daerah ke – XXVIII Sat Brimob Polda Jambi Kembali Laksanakan Jum’at Berkah Berbagi Nasi kotak Bupati Fadhil Arief Menggelar Acara Silaturahmi Bersama Wartawan/Pers Kabupaten Batanghari Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Home / Daerah

Senin, 3 Juli 2023 - 10:28 WIB

Amir Hasibuan dan Melinda Atlet Gateball Asal Sungai Penuh Lolos PON 2024

JAMBI – Dua atlet Gateball Asal Provinsi Jambi asal Kota Sungai Penuh sukses menghadapi BK PON 2023 dan lolos Menuju PON 2024 di Aceh dan Sumatera Utara.

Kepastian ini didapat seusai 2 atlet gateball Provinsi Jambi lolos babak kualifikasi (BK) PON yang berlangsung di ITSB BSD City, Tangerang Selatan beberapa waktu lalu.

Hasil ini membuat Pengurus Daerah (Pengda) Persatuan Gateball Seluruh Indonesia (Pergatsi) Jambi semakin percaya diri untuk membawa medali di ajang PON 2024.

Ketua Umum Pengda Pergatsi Jambi, Ir. Muhammad Fauzi, MT mengatakan, tim Jambi lolos di satu nomor, yakni ganda campuran yang menyabet medali perak pada BK PON yang lalu.

“Dari nomor ganda campuran kami berharap semoga di PON mendatang mereka bisa membawa pulang medali emas bagi Provinsi Jambi,” Ujar Ir. Muhammad Fauzi, MT.

Adapun untuk nomor ganda campuran dua atlet yang mengantarkan Provinsi Jambi asal Kota Sungai Penuh yang lolos ke PON 2024 yakni Amir Hasibuan dan Belinda.

“Dalam ajang BK PON kemarin, pasangan ganda Campuran Jambi sukses menempati peringkat kedua nasional usai meraih kemenangan atas Sulawesi Utara dengan skor 18 – 6 di semifinal dan kalah di final melawan Sulawesi tengah dengan skor 8 – 13 akan tetapi dengan hasil ini tetap lolos ke PON 2024,” Katanya.

Amir hasibuan ini juga akan memperkuat Kota Sungai Penuh dalam ajang Porprov Mendatang di Kota Jambi, Pengurus Kota Pergatsi Mengatakan Bahwa dengan lolos nya atlet asal sungai penuh ke PON 2024 mendatang membawa semangat dan mental yang kuat bagi atlet-atlet yang akan bertanding di Porprov mendatang.

“Hal ini juga diaminkan oleh Walikota sungai penuh, semoga Atlet Gateball Sungai Penuh ini dapat membawa mendali dalam ajang porprov nanti,” Tutupnya. (red)

BERITA TERKAIT  Kejari Batanghari Melakukan Penahanan Terhadap Satu Orang Tersangka Proyek SPALD-T

Share :

Baca Juga

Daerah

Istri Nekat Gantung Diri, Ini Isi Chat WA Terakhir Untuk Suami

Daerah

Pimpinan DPRD Sungai Penuh dari PAN Akan Diganti

Daerah

Pemkab Batang Hari Salurkan Bantuan Sambako Kepada Masyarakat Korban Banjir

Batanghari

Warga Sungai Lingkar Ditemukan Tidak Jauh Dari Lokasi Tenggelam

Daerah

HUT ke 2 Desa Persiapan Kasang Tanjung Nangko, Babinsa Pijoan Hadiri Doa Bersama dan Tasyakuran

Bungo

Turnamen Sepak Bola di Tuo Sepunggur, Hilangkan Stigma Negatif Terhadap Pemuda

Batanghari

PPP Bakal Pecahkan Rekor Kursi DPRD Batang Hari Dalam Pileg 2024

Batanghari

Pelepasan Siswa SMA 7 Batanghari, Irwanto Ketua Komite Ucapkan Terimakasih