Bupati MFA Menggelar Doa Bersama Dai Se-kabupaten Batanghari Tak Hanya Kinerja Tapi Juga Humanis, Rahasia Kejaksaan Sehingga Dipercaya Publik Bupati Batanghari Mhd Fadhil Arief Hadiri Haflah Akhirussanah Pondok Pesantren Darul Hijrah Sungai Rengas Hadiri Pelepasan Siswa dan Pentas Seni SMPN 9 Batanghari, Ini Harapan Kadis PDK Zulpadli Hadiri Pelepasan Siswa SMPN 9 Batanghari, Kadis PDK Batanghari Disambut Tari Sekapur Sirih

Home / Daerah / Kota Jambi

Rabu, 22 Februari 2023 - 12:25 WIB

Jaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Bantu Petani Merawat Tanaman Terong

KOTA JAMBI – Setelah cabe yang menjadi primadona kemitraan dengan petani, kini Koramil 415-07/Pelayangan memperluas kemitraannya dengan petani terong di wilayah Kecamatan Pelayangan, Kota Jambi, Rabu (22/2/2023).

Langkah ini diambilnya sebagai bentuk kongkrit program ketahanan pangan dan peningkatan produktivitas hasil pertanian dengan memanfaatkan potensi lahan di wilayah Kecamatan Pelayangan.

Dandim 0415/Jambi mengatakan kegiatan pendampingan oleh Babinsa ini untuk memotivasi para kelompok petani untuk meningkatkan ketahanan pangan di wilayah.

“Ini adalah langkah nyata. Selain cabe, kini tengah dilakukan pemeliharaan tanaman terong di mana sebelumnya dilakukan penyuluhan dan pembekalan. Kami juga memotivasi kepada para Babinsa dan kelompok tani,” ungkapnya.

Ditegaskan Dandim, hal tersebut merupakan bukti komitmennya terhadap bidang pertanian yang terus digulirkan di tiap Kecamatan dengan memanfaatkan potensi yang ada. Tujuan utamanya adalah peningkatan ketahanan pangan dan produktivitasnya.

“Jika produktivitas pertanian meningkat, maka dengan sendirinya akan memberikan peningkatan pendapatan dan kesejahteraan yang nyata bagi petani,” pungkas Dandim. (Red)

BERITA TERKAIT  Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Bersama Masyarakat dan Mahasiswa Goro Bersihkan Bantaran Sungai Batanghari

Share :

Baca Juga

Daerah

Berbagai Masukan dari Masyarakat Disampaikan Pada Jum’at Curhat Polsek Jambi Selatan

Daerah

Babinsa Koramil 415-06/Pijoan Dampingi Penyaluran BLT-DD di Simpang Sungai Duren

Batanghari

Desa Mekar Sari Ikuti Lomba Administrasi PKK Tingkat Kabupaten Batanghari

Batanghari

Razia Balap Liar Berujung Bagi-bagi Takjil Oleh Koramil 415-02 Mersam

Batanghari

Ditipu! Sebidang Tanah Warga Sengkati Baru Dirampas Oleh Keponakan Sendiri

Bungo

Juara 3 Tanjakan Berhadiah, Waka I DPRD Bungo Apresiasi Brama Club Tambat Batanghari

Batanghari

Hadiri Pelepasan Siswa SMAN 7 Batanghari, Ini Pesan M Jaafar Wakil Ketua DPRD Batanghari

Daerah

Babinsa Koramil 415-06/Pijoan Hadiri Pembukaan Festival dan Lomba Siswa di Kumpeh Ulu