Galian Batu Milik Perusahaan PT. Bukit Kausar Menuai Sorotan Publik. Oknum Pembina Pramuka Cabuli 9 Siswi Diringkus Polres Batanghari Lagi Dan Lagi,Tiang Jembatan Tembesi Dihantam Tongkang Batu Bara Bupati Fadhil Arief Lantik Mula P Rambe Sebagai Penjabat Sekda Batanghari Wabup Bakhtiar bersama Kapolres Batanghari Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Seluruh Indonesia

Home / Daerah / Kota Jambi

Selasa, 28 Februari 2023 - 12:20 WIB

Jalin Silaturahmi Dengan Tokoh Agama, Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Komsos ke Pondok Pesantren

KOTA JAMBI – Komsos merupakan sarana mempererat jalinan silaturahmi dengan tokoh agama yang dilaksanakan Serka Zainal Arifin Babinsa Koramil 07/Pelayangan.

Kegiatan Komsos dilaksanakan Serka Zainal Arifin ke pondok pesantren Saadatudaren Kelurahan Tahtul Yaman, Kecamatan Pelayangan di bawah asuhan Kyai Mursyid, yang memiliki program untuk mendidik para santri agar mengembangkan bidang pertanian.

“Dalam arti luas, melalui sistem peternakan, pertanian dan perikanan terpadu, dengan memanfaatkan potensi lingkungan di sekitar pondok pesantren,” kata Babinsa.

Dandim 0415/Jambi Kolonel Inf Marsal Denny berharap Pesantren mampu berdikari dan berkontribusi pada masyarakat.

“Baik itudi bidang sosial ekonomi, dengan kekuatan usaha perekonomian yang dikelola secara mandiri,” Harapnya.

Sementara itu, kyai Mursyid mengucapkan terimakasih kepada Babinsa yang telah berkunjung ke Pondok Pesantren miliknya.

“Kami bangga memiliki TNI, khususnya Babinsa yang selama ini aktif melaksanakan pembinaan dan memberikan rasa aman,” Ucap Kyai Mursyid. (Red)

BERITA TERKAIT  Pimpin Upacara 17-an, Dandim 0415/Jambi Bacakan Amanat Kasad

Share :

Baca Juga

Batanghari

Bupati Batanghari Mhd Fadhil Arief Hadiri Haflah Akhirussanah Pondok Pesantren Darul Hijrah Sungai Rengas

Batanghari

Bupati Batanghari Resmi Menutup Batanghari Expo 2024, Dorong Dampak Ekonomi dan Pengembangan Bakat Lokal

Batanghari

Bupati Fadhil Buka Grand Final Putra Putri Pariwisata Batanghari, Aldi Septian dan Feshia Lorenza Juaranya

Daerah

Pimpinan DPRD Sungai Penuh dari PAN Akan Diganti

Batanghari

Pimpinan dan Anggota DPRD Batanghari Mengucapkan “Marhaban Ya Ramadhan”

Daerah

Gotong Royong Persiapan Kegiatan Apel Gelar Penanggulangan Bencana Karhutla di Sungai Gelam

Daerah

Kepedulian Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Tentang Perkembangan anak Stunting di Wilayah

Batanghari

Komisi Pemilihan Umum Batang Hari Melaksanakan Audiensi Bersama DPD JOIN Batang Hari