Fadhil Arief Hadari Tanam Serentak Padi Sawah Se-provinsi Jambi Dit Binmas Polda Jambi Gelar Penyuluhan Kamtibmas di SMP Islam Al-Falah, Tekan Kenakalan Remaja dan Penyalahgunaan Narkoba Dirlantas Polda Jambi Imbau Masyarakat Waspada Terhadap Penipuan Berkedok SIM Online Heboh!! Beredar Kabar Pengasuh Ponpes Daarul Islah Notabene Ketua MUI Tungkal Ulu Lecehkan Santrinya Dugaan Ketidaktransparanan Penggunaan Dana BOS di SD Negeri 175 Tanjung Jabung Barat: Sebuah Celah Korupsi yang Perlu Diperhatikan

Home / Batanghari / Daerah

Kamis, 26 September 2024 - 20:00 WIB

Sekda Batang Hari Hadiri Acara Peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia Di Desa Sungai Puar

Batanghari, kabarseputarjambi.id – Pjs. Bupati Batang Hari Yang Diwakili Sekda Kabupaten Batang Hari, Muhamad Azan. S.H, Dalam Acara Peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2024.

Kegiatan bertema “Sinergi KB dan Air Bersih Untuk Indonesia Bebas Stunting”. Yang bertempat di Desa Sungai Puar Kecamatan Mersam Kabupaten Batang Hari, Kamis (26/09/24).

Sekda Batang Hari, Muhamad Azan. S.H menyampaikan terima kasih dan Apresiasi yang setingi tingginya kepada Bapak Drs. Putut Riyanto, M. Kes., Selaku Kepala Perwakilan BKKN Provinsi Jambi yang telah memilih dan menetapkan Desa Sungai Puar Kecamatan Mersam Kabupaten Batang Hari sebagai lokasi dalam Rangka Peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2024.

Selain itu, Sekda juga mengucapkan terimakasih dan Apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Jasa Raharja Cabang Jambi.

“Saya sampaikan ucapan terimakasih kepada Pimpinan Jasa Raharja Cabang Jambi atas Kolaborasi Pencegahan dan Penurunan Stunting di Kabupaten Batang Hari khususnya di Desa Sungai Puar Kecamatan Mersam, yaitu pemberian bantuan untuk balita stunting melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) sebagai wujud sinergi, kontribusi dan kolaborasi dari BUMN dalam rangka pencegahan dan percepatan penurunan stunting di Kabupaten Batang Hari,” Katanya.

BERITA TERKAIT  Bupati Fadhil Arief Hadiri Rakor Lintas Sektoral dalam Rangka Persiapan Pengamanan Idul Fitri

Share :

Baca Juga

Batanghari

DPRD Gelar Paripurna Penyampaian Keputusan Terhadap LKPD Kabupaten Batanghari Tahun Anggaran 2023

Batanghari

Wakil Bupati Batang Hari Hadiri Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Penanda Tangannan KUPA Tahun Anggaran 2024

Batanghari

Rawan Politik Uang di Batanghari,Lukber Kacabjari Akan Langsung Terjun

Daerah

Bupati Batang Hari Serahkan Sertifikat PTSL, Beasiswa Dan Reword Purna Bakti Guru Di Kecamatan Maro Sebo Ulu

Batanghari

Anita Yasmin pimpin Rapat Paripurna Penyampaian Nota Pengantar KUA PPAS RAPBD TA 2025 Kabupaten Batang Hari tahun 2024

Batanghari

Paripurna LKPJ Bupati, DPRD Batang Hari Berikan Catatan dan Rekomendasi

Daerah

PJS Kades Merlung Tinju Pintu Seraya Usir Dan Menantang Wartawan Berkelahi Usai Diajukan Pertanyaan

Daerah

Bupati Batang Hari Serahkan Bea Siswa, Sertifikat Tanah Dan Reword Purna Bakti Di Mersam