Galian Batu Milik Perusahaan PT. Bukit Kausar Menuai Sorotan Publik. Oknum Pembina Pramuka Cabuli 9 Siswi Diringkus Polres Batanghari Lagi Dan Lagi,Tiang Jembatan Tembesi Dihantam Tongkang Batu Bara Bupati Fadhil Arief Lantik Mula P Rambe Sebagai Penjabat Sekda Batanghari Wabup Bakhtiar bersama Kapolres Batanghari Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Seluruh Indonesia

Home / Batanghari / Daerah

Selasa, 7 Februari 2023 - 14:34 WIB

Musrenbang Kabupaten Batanghari TA 2024 di Marosebo Ulu Berjalan Sukses

BATANGHARI – Camat Kecamatan Maro Sebo Ulu, Kabupaten Batanghari, Ismail, S.Pd secara resmi membuka Musrenbang RKPD Kabupaten Batanghari tahun anggaran 2024 dihalaman Aula Amanah Simpang Sungai Rengas, Senin, (6/02/2023).

 

Hadir dalam acara tersebut Bupati Batanghari diwakili Sekda Batanghari M. Azan, SH., Wakil Ketua 1 DPRD Batanghari M. Jaafar, SH., Wakil Ketua 2 DPRD Batanghari Ilhamudin, S.Pd., Bapperinda, Kepala OPD, Forkopimda, Forkopimcam, seluruh Kepala Desa, BPD, tokoh masyarakat dan para undangan.

 

Dalam sambutannya camat Maro Sebo Ulu, Ismail, S.Pd menyampaikan berbagai usulan serapan aspirasi masyarakat dari berbagai desa diwilayahnya.

 

Selanjutnya acara tanya jawab dari masing-masing desa yang berada di lingkup kecamatan Marosebo Ulu.

 

Beberapa pertanyaan langsung disampaikan oleh penanya, baik itu dari forum anak-anak, Disabilitas dan berbagai keluhan yang menjadi prioritas desa untuk diajukan pada Musrenbang Kecamatan Marosebo Ulu itu.

 

Selain itu, beberapa desa juga mengusulkan pembangunan jalan yang menjadi persoalan ditengah-tengah masyarakat.

Tidak hanya persoalan itu saja, tetapi pada Musrenbang RKPD Kabupaten Batanghari tahun anggaran 2024 di kecamatan Marosebo Ulu ini diminta agar usulan lain juga direalisasikan. Seperti lampu jalan dan infrastruktur pendidikan maupun pertanian.

Share :

Baca Juga

Daerah

Pimpinan DPRD Sungai Penuh dari PAN Akan Diganti

Daerah

Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Bersama Masyarakat dan Mahasiswa Goro Bersihkan Bantaran Sungai Batanghari

Batanghari

Komisi I DPRD Batang Hari Sampaikan Tiga Poin Penting pada Dinas Perkim

Batanghari

Sering Membuat Resah Warga, Unit Reskrim Polsek Mersam Berhasil Amankan Pelaku

Batanghari

Ketua DPRD Batanghari Ikut Jalan Sehat Hari Bhayangkara ke-78

Batanghari

Cegah Stunting, Babinsa dan Petugas Kesehatan Kawal Kesehatan Balita di Batin XXIV

Batanghari

Pengukuhan Pemangku Adat dan Pelantikan TP PKK di Marosebo Ulu Berjalan Sukses

Daerah

Ajak Masyarakat Ikut Berperan Aktif dalam Penanganan Rehabilitasi Lingkungan Jalan Tol Sesuai Standar, Satker PJBH Siapkan Kotak Masukan Saran dan Kritik