Diduga Kades Terjun Gajah Suap Wartawan Dalam Kegiatan PTSL Mapolres Tanjab Barat Rayakan Idul Adha, Potong 11 Ekor Hewan Qurban Wakil Bupati Bakhtiar Beserta Keluarga Ikuti Sholat Ied Adha di Masjid Al Barokah Teratai, Muara Bulian Bupati Fadhil Serahkan Sapi Kurban Bantuan Presiden di Masjid Jami Baiturrahim Pasar Terusan Bupati Fadhil Beserta Keluarga Sholat Idul Adha 1446 H di Masjid Miftahul Hudal Muara Bulian

Home / Batanghari / Daerah

Senin, 20 Januari 2025 - 22:48 WIB

Bupati Fadhil Arief Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Masjid At Taqwa Danau Embat

KABARSEPUTARJAMBI.ID – Bupati Batanghari, Muhammad Fadhil Arief, SE menghadiri acara peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW Tahun 1446 H/2025 M di Masjid At Taqwa Desa Danau Embat, Kecamatan Maro Sebo Ilir, Kabupaten Batanghari, Senin (20/01/2025).

Bupati Batanghari, Muhammad Fadhil Arief dalam sambutan menyampaikan, bahwa kegiatan ini adalah kesempatan kita bersama untuk saling bersilaturahmi dapat bertemu dan bertatap muka langsung dengan bapak dan ibu semuanya.

Selanjutnya pada peringatan acara Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW pada tahun ini, mari kita bersama – sama untuk selalu meningkatkan iman dan taqwa kita kepada Allah SWT khususnya terkait perintah ibadah sholat. Setidaknya ada beberapa makna dalam isra’ mi’raj selain pelaksanaan ibadah sholat makna tersebut adalah bahwa Allah ingin memperlihatkan sebagian tanda – tanda kebesaran kepada Nabi Muhammad SAW.

Sebagaimana pada Al-Qur’an, surat An-Najm ayat 12 karena pada saat itu da’wah Nabi sedang pada masa sulit, penuh duka cita. Oleh karena itulah peristiwa tersebut Nabi Muhammad juga di pertemukan dengan para Nabi sebelumnya.

Bupati juga menyampaikan, demi masa depan khususnya Batanghari untuk menuju perubahan yang lebih baik, sebagaimana visi dan misi Batanghari 2025-2029 salah satunya menciptakan SDM yang bermutu dan kompetitif, beliau berharap kita semua seluruh elemen masyarakat Kabupaten Batanghari dapat saling bersinergi untuk mewujudkan itu semua.

Dalam acara tersebut turut hadir Anggota DPRD Provinsi Jambi, Anggota DPRD Kabupaten Batanghari, Camat Maro Sebo Ilir, Kades Danau Embat, para Kepala OPD Lingkup Kabupaten Batanghari, tokoh masyarakat, Iman masjid At Taqwa, penceramah H. Isa.S.Sos.l,M.Ag serta para undangan lainnya.

(Red)

BERITA TERKAIT  Jalan Rusak di Marosebo Ulu, Mobil Pembawa Kerikil Penyebabnya

Share :

Baca Juga

Batanghari

Masyarakat Maro Sebo Ulu Kecewa Tak Kebagian Kupon Car Free Day 

Daerah

Viral! Siswi SMP di Kota Jambi jadi Korban Perundungan, Disundut Rokok Hingga Disiram Minuman

Daerah

Dandim 0415/Jambi Kerahkan Anggota Ikut Istighotsah Kubro di Makorem

Batanghari

Acara Pelepasan Siswa-Siswi Kelas XII SMKN 4 Batang Hari Belangsung Sukses Dan Meria

Batanghari

14 Orang Penyalahguna Narkotika Diringkus Satresnarkoba Polres Batanghari

Batanghari

Satu Tujuan Menjemput Kemenangan, Fauzan Rajam Optimis PPP Jadi Pemenang Pileg 2024 di Batanghari

Batanghari

Pawai Ta’aruf Ramaikan Pembukaan MTQ Kabupaten Batanghari ke 54, Diikuti 772 Kafilah

Daerah

Bupati Batang Hari Peroleh Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya Di Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi