Bupati Batanghari Buka Night Fun Run Festival Bupati Fadhil Arief Ajak Kades & Ketua BPD Kuatkan Visi-Misi Batanghari Tangguh HUT ke-76 & Meriahkan Hari Santri, Pemkab Batanghari Hadirkan Hadad Alwi Bupati dan Wakil Bupati Batanghari hadiri rapat paripurna dalam rangka HUT Ke-76 Batanghari Bupati Fadhil Hadiri Rapat Paripurna Penetapan Propemperda 2025

Home / Seputar Jambi

Senin, 6 Februari 2023 - 08:32 WIB

Ini Kronologi Kecelakaan Maut di Tembesi Tewaskan Dua Orang

BATANGHARI – Lakalantas kembali terjadi di wilayah hukum Polres Batanghari yang menewaskan dua nyawa sekaligus.

Kecelakaan maut roda dua itu terjadi di jalan lintas Jambi – Sarolangun RT 07 Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Muara Tembesi terjadi Sabtu sekitar pukul 20.00 WIB (04/02/2023).

Peristiwa tersebut dibenarkan Kasatlantas Polres Batang Hari AKP Eko Sudiharsono.

“Kecelakaan kendaraan roda dua Honda Beat vs Honda Scoopy mengakibatkan dua orang meninggal dunia di tempat dan satu orang luka ringan, dua kendaraan tersebut tanpa TNKB,” Ujarnya.

Kronologi kecelakaan saat Honda Scoopy berjalan dari arah Sarolangun menuju Jambi dari jalur kanan hendak ke kiri menuju lorong jeruk.

Setiba di TKP saat jalan lurus beraspal bagus, Honda Beat datang dari arah depan dengan kecepatan tinggi, dikarenakan jarak terlalu dekat Honda Beat menabrak samping kanan Honda Scoopy.

AKP Eko Sudiharsono mengingatkan agar selalu berhati-hati saat berkendara dan selalu menggunakan helm. (Red)

Share :

Baca Juga

Seputar Jambi

Arus Mudik dan Arus Balik Lebaran, Dirlantas Polda Jambi: Yang Melintas Hanya Angkutan Sembako dan BBM

Seputar Jambi

Gunakan Dana DAK 2022, Pembangunan Fasilitas Sekolah di Batanghari Diduga Tidak Sesuai RAB

Seputar Jambi

Door to door, Personil Ditlantas Polda Jambi Bagikan Sembako ke Masyarakat

Daerah

Kontraktor Berkinerja Buruk, BPJN Jambi Stop Pengerjaan Jalan Inpres di Tanjabtim, Ini Sangsinya

Seputar Jambi

Ketua Umum LPKNI Pertanyakan IUP Terbaru Perusahaan Batubara Bumi Borneo Inti

Seputar Jambi

Perayaan Nataru, Kemenkumham Jambi Gelar Apel Siaga Peningkatan Kewaspadaan Antisipasi Gangguan Keamanan di Lapas

Seputar Jambi

Bupati Batang Hari Hadir Di Gedung Nusantara DPR RI

Seputar Jambi

SatBrimob Polda Jambi Berbagi Sembako ke Panti Asuhan