Tiga Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan Ditreskrimsus Polda Jambi ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Bhayangkari 2025, Kapolda Jambi : 2.300 Paket Sembako Disalurkan  SMK Negeri 5 Tanjung Jabung Barat Diduga Lakukan Pungutan Biaya Rp 70.000 kepada Siswa DPRD Batanghari Gelar Paripurna Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati T.A 2024 Ketua DPRD Batanghari Ikut Serahkan Bonus MTQ Ke- 53 Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2024

Home / Seputar Jambi

Kamis, 24 November 2022 - 10:46 WIB

Sebanyak 84 Kontingen PGRI Kecamatan Marosebo Ulu Dilepas Oleh Camat

Pelepasan Kontingen PGRI Kecamatan Marosebo Ulu di Halaman perkantoran (Foto/Istimewa)


BATANGHARI, KabarSeputarJambi.id – Dalam Rangka Hari Guru Nasiaonal dan HUT PGRI ke-77 Sebanyak 84 Kontingen Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kecamatan Marosebo Ulu secara resmi dilepas, pada Rabu (23/11/2022).

Pelepasan kontingen PGRI tersebut dilakukan oleh Camat Kecamatan Marosebo Ulu, Ismail, S.Pd di halaman perkantoran kecamatan.

Camat Marosebo Ulu menyampaikan agar kontingen PGRI Kecamatan Marosebo Ulu untuk tetap menjunjung tinggi sportifitas dalam setiap pertandingan dan perlombaan berlangsung.

“Diharapakan kontingen PGRI bisa menjaga nama baik guru serta kecamatan Marosebo Ulu. Dan tetap jaga sportifitas dalam setiap cabang kegiatan,” Pesan Ismail, S.Pd Camat Marosebo Ulu itu.

Dirinya berharap kepada seluruh kontingan yang diberangkatkan, tidak hanya bertanding mencari menang atau kalah, tetapi perlombaan atau pertandingan ini akan menjalin silaturahmi antar sesama.

“Menang kalah hal yang biasa. Hari PGRI ini adalah ajang silaturahmi guru se-kabupaten Batanghari, semoga kontingen PGRI kecamatan Marosebo Ulu dapat meraih prestasi yang membanggakan. PGRI Marosebo Ulu maju, Batanghari Tangguh,” Katanya memberikan motivasi kepada para kontingen.

Keberangkatan Kontingen PGRI kecamatan Marosebo Ulu ini, dipimpin langsung oleh Ketua PGRI Kecamatan yaitu Efen Hadi, S.Pd.SD. (Edo)

BERITA TERKAIT  Truk Pengangkut Hasil Ilegal Logging, Diduga Dibekingi Oknum Polisi

Share :

Baca Juga

Seputar Jambi

Tiga Pekerja Ilegal Diriling di KM 51 Batanghari Terbakar, Kini Dilarikan ke RS Jambi

Daerah

Diduga Pembuatan sertifikat PTSL di Desa Rawa Medang Berbiaya, Warga Sebut Ketua RT Pungut Rp 800.000

Seputar Jambi

Kompi 3 Satbrimob Polda Jambi Diterjunkan Bantu Evakuasi Warga Terdampak Longsor di Senyerang Tanjabbar

Seputar Jambi

Nek Inah Lega Setelah Bersalaman Dengan Dandim 0415/Jambi

Daerah

LSM Mappan Laporkan Dugaan Korupsi Ke KPK RI, Pengadaan Barang & Jasa Proyek Islamic Center senilai 149 M Jadi Temuan

Batanghari

Jalan Provinsi Jambi Rusak, Ketua DPRD Batanghari Harap Segera diperbaiki Sebelum Mudik Idul Fitri

Batanghari

Bupati Fadhil Arief Lantik Mula P Rambe Sebagai Penjabat Sekda Batanghari

Seputar Jambi

Proyek Senilai 27 M Dikerjakan Asal-asalan, Keamanan Proyek Intimidasi Wartawan