Galian Batu Milik Perusahaan PT. Bukit Kausar Menuai Sorotan Publik. Oknum Pembina Pramuka Cabuli 9 Siswi Diringkus Polres Batanghari Lagi Dan Lagi,Tiang Jembatan Tembesi Dihantam Tongkang Batu Bara Bupati Fadhil Arief Lantik Mula P Rambe Sebagai Penjabat Sekda Batanghari Wabup Bakhtiar bersama Kapolres Batanghari Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Seluruh Indonesia

Home / Batanghari / Daerah / Seputar Jambi

Selasa, 14 Januari 2025 - 20:09 WIB

Pemkab Batanghari Gelar Acara Kenal Pamit Kapolres Batanghari

KABARSEPUTARJAMBI.ID – Pemerintah Kabupaten Batanghari menggelar acara Kenal Pamit Kapolres Batanghari dari Bapak AKBP Singgih Hermawan, S.I.K M.A.P, kepada Bapak AKBP Handoyo Yudhy Santosa, S.I.K., M.I.K. 

Acara yang dilaksanakan di ruang kaca rumah dinas Bupati Batanghari, Selasa (14/1/2025) tersebut, dihadiri oleh Bupati Batanghari, Muhammad Fadhil Arief, SE berserta Wakil Bupati Batanghari, H. Bakhtiar, SP.

Hadir juga Ketua DPRD Batanghari, Rahmad Hasrofi, Forkopimda Batanghari, para Kepala OPD dilingkungan Pemkab Batanghari, Camat dan undangan lainnya.

Bupati Batanghari, Muhammad Fadhil Arief, SE dikesempatan itu menyampaikan, bahwa membangun sinergi itu memerlukan energi yang baik, membangun sinergi perlu kekompakan bersama.

Oleh karena itu Bupati berharap Sinergi Kolaborasi yang baik ini dapat terjaga. Batang hari adalah Kabupaten tertua di Provinsi Jambi.

“Mari sama-sama kita menjaga keamanan dan ketentraman masyarakat Kabupaten Batanghari,” ajak Bupati.

“Semoga silaturahmi kita terjalin dengan baik. Selamat bertugas ditempat yang baru Bapak Singgih Hermawan beserta istri dan selamat datang Bapak Handoyo Yudhy Santosa beserta Istri di Kabupaten Batanghari,” ucap Bupati.

(Red)

BERITA TERKAIT  Judi Meja Tembak ikan-ikan di Tebing Tinggi diduga Tidak Tersentuh Hukum

Share :

Baca Juga

Batanghari

Patroli Hunting, Ditlantas Polda Jambi Tindak Kendaraan Angkutan Batu bara Tak Ikuti Aturan

Batanghari

Hadiri Halal Bihalal Anggota PKK se-Kabupaten, Bupati MFA : Silahturahmi Itu Sangat Komperhensif

Seputar Jambi

Diduga Sengaja Keluarkan Senjata, Tim Advokasi Lapor Oknum Jaksa ke Polda Jambi

Batanghari

Anita Yasmin Menghadiri Pelepasan Calon Jama’ah Haji Asal Batang Hari

Seputar Jambi

Wabup Bakhtiar Ikuti Launching CSIRT bersama Badan Siber dan Sandi Negara : Batang Hari Kabupaten pertama penerapan CSIRT di Provinsi Jambi.

Batanghari

Cegah Stunting, Babinsa dan Petugas Kesehatan Kawal Kesehatan Balita di Batin XXIV

Batanghari

Bupati Fadhil Arief Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Masjid At Taqwa Danau Embat

Daerah

Babinsa Koramil 415-09 Telanaipura, Menumbuhkan Semangat Rotong Royong di Tengah Masyarakat